top of page
Cari

Destinasi Wisata di Sukabumi

  • pokdarwisbalikkabu
  • 28 Feb 2022
  • 1 menit membaca

Berbicara mengenai Destinasi Wisata di Sukabumi memang tidak akan ada habisnya. Kota ini memiliki banyak pilihan tempat wisata yang membuat siapapun, termasuk turis mancanegara penasaran ingin mengunjunginya.

Gunung, Rimba, Laut, Pantai, Sungai, dan Seni ( GURILAPSS ) menjadi daya tarik tersendiri bagi kota ini. Kota Sukabumi juga memiliki beberapa Destinasi Wisata Kuliner dengan Konsep pemandangan alam yang indah. Menikmati hidangan dengan suasana yang asri, tentram, dan nyaman tentu menjadi pilihan utama bagi anda untuk mencari tempat bersantai bersama keluarga seraya menikmati hidangan yang ada. Lalu dimanakah tempat untuk menikmati semua itu ?

Semakin banyaknya didirikan restaurant dan kafe yang bertemakan alam terbuka maka banyak pula pilihan tempat yang bisa anda kunjungi bersama keluarga, di antaranya adalah kafe Balik Ka Bumi yang akan segera di dirikan di sekitar lokasi Taman Nasional Gunung Gede Pangrango ( TNGGP ) yang berada di ketinggian 1.500 mdpl dari permukaan laut. Kafe Balik Ka Bumi terletak disekitar lokasi Wisata Alam Hutan Damar, dan lokasi Wisata Edukasi Museum M.E.G Bartel kawasan Taman Nasional Gunung Gede Pangrango ( TNGGP ).

Selain bisa menikmati hidangan khas Kafe Balik Ka Bumi, anda juga bisa mengunjungi tempat wisata alam yang sunyi sejuk alami.

 
 
 

Comments


Penerapan Sapta Pesona merupakan salah satu upaya dalam memberikan pelayanan prima kepada wisatawan, khususnya untuk desa wisata,
sehingga diperlukan peran serta dari masyarakat yang terdiri kelompok sadar wisata, pemilik homestay dan pemerintah.
Untuk itu kami Kelompok Sadar Wisata (POKDARWIS) Balik ka bumi, mengajak seluruh pihak terkait untuk sama-sama mewujudkan
pengembangan model desa wisata yang berkelanjutan dengan pelayanan prima.

CONTACT >

whatsapp   :  +62 881-7412-997

email          :  pokdarwisbalikkabumi@gmail.com

Sekretariat pokdarwis balik ka bumi

Jln. Pasir Datar KM.6 Kp.Sukajadi

Rt.27 Rw.06 Desa Muara Dua

Kecamatan Kadudampit

Kabupaten Sukabumi 42153

Subscribe to Our Newsletter

Thanks for submitting!

© 2022 by pokdarwis balik ka bumi
supported by PT SMELTING & FILANTRA

bottom of page